Masuk atau Daftar

Alo! Masuk dan jelajahi informasi kesehatan terkini dan terlengkap sesuai kebutuhanmu di sini!
atau dengan
Facebook
Masuk dengan Email
Masukkan Kode Verifikasi
Masukkan kode verifikasi yang telah dikirimkan melalui SMS ke nomor
Kami telah mengirim kode verifikasi. Masukkan kode tersebut untuk verifikasi
Kami telah mengirim ulang kode verifikasi. Masukkan kode tersebut untuk verifikasi
Terjadi kendala saat memproses permintaan Anda. Silakan coba kembali beberapa saat lagi.
Selanjutnya

Tidak mendapatkan kode? Kirim ulang atau Ubah Nomor Ponsel

Mohon Tunggu dalam Detik untuk kirim ulang

Nomor Ponsel Sudah Terdaftar

Nomor yang Anda masukkan sudah terdaftar. Silakan masuk menggunakan nomor [[phoneNumber]]

Masuk dengan Email

Silakan masukkan email Anda untuk akses Alomedika.
Lupa kata sandi ?

Masuk dengan Email

Silakan masukkan nomor ponsel Anda untuk akses Alomedika.

Masuk dengan Facebook

Silakan masukkan nomor ponsel Anda untuk verifikasi akun Alomedika.

KHUSUS UNTUK DOKTER

Logout
Masuk
Download Aplikasi
  • CME
  • Webinar
  • E-Course
  • SKP
  • Diskusi Dokter
  • Penyakit & Obat
    Penyakit A-Z Obat A-Z Tindakan Medis A-Z
Formulasi Rifampicin general_alomedika 2022-12-02T09:39:27+07:00 2022-12-02T09:39:27+07:00
Rifampicin
  • Pendahuluan
  • Farmakologi
  • Formulasi
  • Indikasi dan Dosis
  • Efek Samping dan Interaksi Obat
  • Penggunaan pada Kehamilan dan Ibu Menyusui
  • Kontraindikasi dan Peringatan
  • Pengawasan Klinis

Formulasi Rifampicin

Oleh :
dr. DrRiawati MMedPH
Share To Social Media:

Formulasi rifampicin atau rifampin tersedia dalam bentuk tablet dan sirup, serta tablet dispersible yang dapat dilarutkan dalam air atau air susu untuk pemberian pada anak. Untuk tuberkulosis dan lepra, pemberian rifampicin dikombinasikan dengan obat lain, seperti pirazinamid, etambutol, dan dapson.[4,25]

Bentuk Sediaan

Rifampicin tersedia dalam bentuk:

  • Tablet salut selaput: 600 mg
  • Tablet dispersible untuk anak: 75 mg
  • Kapsul: 150 mg, 300 mg, 450 mg, 600 mg
  • Kaplet salut selaput: 150 mg, 450 mg, 600 mg
  • Sirup: 100 mg/5 mL[4,25]

Cara Mengonsumsi

Karena absorbsinya akan menurun jika dikonsumsi bersama dengan makanan, maka  rifampicin harus dikonsumsi saat lambung kosong, yaitu 1 jam sebelum makan atau 2 jam setelah makan.[2,3,15]

Cara Penyimpanan

Rifampicin harus disimpan dalam kemasan yang kedap udara, pada tempat yang kering dan sejuk berkisar 15─25℃. Jangan disimpan dalam kamar mandi, dan jauhkan dari lingkungan yang lembap, panas, atau sinar matahari.[2,3,15]

Kombinasi dengan Obat Lain 

Obat rifampicin, pada umumnya diberikan sesuai pedoman Nasional tata laksana tuberkulosis Sebagai pengobatan tuberkulosis paru, rifampicin seperti kombinasi dengan isoniazid, pirazinamid, dan etambutol. Kombinasi ini tersedia dalam bentuk obat tunggal yang tersedia secara terpisah atau obat kombinasi dosis tetap (fixed dose combination / FDC), yaitu kombinasi obat antituberkulosis dalam satu tablet.[2-4,15]

Rifampicin juga digunakan sebagai bagian dari regimen pengobatan lepra, yang dikombinasikan dengan dapson atau clofazimine.[13,18]

 

 

Direvisi oleh: dr. Hudiyati Agustini

Referensi

2. U.S. National Library of Medicine. Pubchem: Rifampin. 2022. https://pubchem.ncbi.nlm.nih.gov/compound/6913622#section=Top
3. Drugs.com. Rifampicin. 2022. https://www.drugs.com/mtm/rifampin.html.
4. BPOM: Badan Pengawas Obat dan Makanan. Rifampicin. 2022. http://pionas.pom.go.id/monografi/rifampisin
13. Brunton LL., Chabner BA., et al. Goodman & Gilman's: The Pharmacological Basis of Therapeutics. 2011, McGraw-Hill: New York.
15. Beloor Suresh A, Rosani A, Wadhwa R. Rifampin. 2022 Apr 13. StatPearls Publishing; 2022 Jan–. PMID: 32491420.
18. The World Health Organization. Drugs Used in Leprosy: Treatment of Leprosy. October 2018. http://apps.who.int/medicinedocs/en/d/Jh2988e/5.html.
25. Badan POM RI. Pusat Informasi Obat Nasional. Rifampisin. 2022. https://pionas.pom.go.id/monografi/rifampisin

Farmakologi Rifampicin
Indikasi dan Dosis Rifampicin

Artikel Terkait

  • Skrining dan Profilaksis TB pada Bayi dengan Ibu TB Aktif
    Skrining dan Profilaksis TB pada Bayi dengan Ibu TB Aktif
  • Penatalaksanaan Tuberkulosis Pada Ibu Menyusui
    Penatalaksanaan Tuberkulosis Pada Ibu Menyusui
  • Interpretasi Rontgen Toraks
    Interpretasi Rontgen Toraks
  • Red Flag Keringat Malam
    Red Flag Keringat Malam
  • Diagnosis Lesi Kavitas Pada Rontgen Toraks
    Diagnosis Lesi Kavitas Pada Rontgen Toraks

Lebih Lanjut

Diskusi Terkait
Anonymous
08 Desember 2022
Ciri rontgen TB paru yang sudah berhasil pengobatan - Radiologi Ask the Expert
Oleh: Anonymous
3 Balasan
Alo dokter Yuki, Sp. Rad, bagaimana cara mengidentifikasi Rontgen pada TB paru yang sudah tuntas pengobatan dan membedakannya dengan TB paru lama yang aktif...
Anonymous
11 September 2022
Terapi tuberkulosis paru relaps apakah berarti menggunakan kategori 1 selama 6 bulan saja
Oleh: Anonymous
2 Balasan
Izin bertanya dokter, untuk Terapi tb paru relaps atau putus obat saat ini yang masih sensitif apakah berarti menggunakan kategori 1 selama 6 bulan saja?...
dr. Hudiyati Agustini
05 Agustus 2022
Kortikosteroid dan Risiko Aktivasi Tuberkulosis - Artikel SKP Alomedika
Oleh: dr. Hudiyati Agustini
1 Balasan
ALO Dokter…!Kekhawatiran risiko aktivasi tuberkulosis (TB) akibat pemberian obat jenis kortikosteroid tentu sangat beralasn. Kortikosteroid merupakan salah...

Lebih Lanjut

Download Aplikasi Alomedika & Ikuti CME Online-nya!
Kumpulkan poin SKP sebanyak-banyaknya, Gratis!

  • Tentang Kami
  • Advertise with us
  • Syarat dan Ketentuan
  • Privasi
  • Kontak Kami

© 2021 Alomedika.com All Rights Reserved.