Etiologi Krisis Hipertensi
Etiologi dari krisis hipertensi dipengaruhi oleh banyak hal. Berikut ini adalah beberapa penyebab dari krisis hipertensi:
- Pengobatan tidak terkontrol
- Kelainan pada parenkim Ginjal
- Kelainan vaskular Ginjal
- Efek konsumsi obat tertentu
- Kelainan kolagen pada vaskular
- Penyakit Cushing
- Pheokromositoma
- Pre-eklampsia dan eklampsia
- Kondisi paska operasi [3]
Kasus krisis hipertensi yang sering ditemukan adalah hipertensi kronis dengan eksaserbasi akut. Berikut ini adalah beberapa jenis obat yang dapat menimbulkan kejadian krisis hipertensi pada pasien baik dengan normotensi maupun yang sudah memiliki hipertensi:
- Kontrasepsi oral
-
Kokain
- Phencyclidine
- Penghambat MAO dengan tiramin
- Linezolid
- Nonsteroidal antiinflamatory drugs (NSAID
- Amfetamin [5]