apa benar ada penatalaksanaan obat herbal untuk hiv? - Diskusi Dokter

general_alomedika

selamat siang Dok, ingin pertanya pada TS semua.. apakah ada sekarang pedoman penanganan HIV dengan pengobatan herbal? saya bertanya krn user mengaku yg...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • apa benar ada penatalaksanaan obat herbal untuk hiv?

    Dibalas 22 Agustus 2018, 07:17

    selamat siang Dok, ingin pertanya pada TS semua.. apakah ada sekarang pedoman penanganan HIV dengan pengobatan herbal? saya bertanya krn user mengaku yg memberikan dokter PMI yg melayani VCT juga. dan ini sudah berjalan 4 bulan.. pasien jg disuru memeriksa CD4 dan viral load sendiri. mungkin ada jurnal yg menyatakan? karena saya tidak menemukan. terima kasih..

21 Agustus 2018, 11:40

Alo dokter Katya!

Sebetulnya untuk tau apakah memang obat herbal yang dikonsumsi pasien tersebut berdasarkan bukti mutakhir atau tidak, kita perlu tau isi (ingredients list) dari obat tersebut terlebih dulu.

Kalau memang pasien tidak tau, bisa diminta bertanya langsung kepada dokter yang memberikan.

Penelitian mengenai obat-obat herbal tradisional untuk penatalaksanaan HIV memang ada,dok. Dan kandungan obat yang digunakan beragam. Namun, validasi dari penelitian-penelitian itu masih harus dipertanyakan.

Menurut saya, penting untuk disampaikan kepada pasien bahwa hingga saat ini satu-satunya penatalaksanaan AIDS yang direkomendasikan oleh WHO adalah antiretroviral therapy. Dan belum ada ajuvan herbal ataupun lainnya.

Semoga membantu yaa dok.

21 Agustus 2018, 15:14
dr. Abi Noya
dr. Abi Noya
Dokter Umum

dr.Bedry Qintha
Aug 21, 2018 at 11:40 AM

Alo dokter Katya!


Sebetulnya untuk tau apakah memang obat herbal yang dikonsumsi pasien tersebut berdasarkan bukti mutakhir atau tidak, kita perlu tau isi (ingredients list) dari obat tersebut terlebih dulu.


Kalau memang pasien tidak tau, bisa diminta bertanya langsung kepada dokter yang memberikan.


Penelitian mengenai obat-obat herbal tradisional untuk penatalaksanaan HIV memang ada,dok. Dan kandungan obat yang digunakan beragam. Namun, validasi dari penelitian-penelitian itu masih harus dipertanyakan.


Menurut saya, penting untuk disampaikan kepada pasien bahwa hingga saat ini satu-satunya penatalaksanaan AIDS yang direkomendasikan oleh WHO adalah antiretroviral therapy. Dan belum ada ajuvan herbal ataupun lainnya.


Semoga membantu yaa dok.

setuju dok.. memang banyak penelitian mengenai terapi herbal.. termasuk untuk HIV dengan harapan semakin meminimalkan efek samping dan jg untuk kemudahan pengobatan..

akan tetapi memang belum ada yg memiliki bukti klinis cukup untuk menjadi drug of choice.. kalopun ada mgkin sifatnya masih trial..

22 Agustus 2018, 07:16

dr.Bedry Qintha
Aug 21, 2018 at 11:40 AM

Alo dokter Katya!


Sebetulnya untuk tau apakah memang obat herbal yang dikonsumsi pasien tersebut berdasarkan bukti mutakhir atau tidak, kita perlu tau isi (ingredients list) dari obat tersebut terlebih dulu.


Kalau memang pasien tidak tau, bisa diminta bertanya langsung kepada dokter yang memberikan.


Penelitian mengenai obat-obat herbal tradisional untuk penatalaksanaan HIV memang ada,dok. Dan kandungan obat yang digunakan beragam. Namun, validasi dari penelitian-penelitian itu masih harus dipertanyakan.


Menurut saya, penting untuk disampaikan kepada pasien bahwa hingga saat ini satu-satunya penatalaksanaan AIDS yang direkomendasikan oleh WHO adalah antiretroviral therapy. Dan belum ada ajuvan herbal ataupun lainnya.


Semoga membantu yaa dok.

baik, terimakasih dr. Bedry.. memang setahu saya sifatnya masih trial, jadi belum jadi pedoman, dan saya rasa kurang etis jika disarankan ke pasien..

22 Agustus 2018, 07:17

dr. Allert Noya
Aug 21, 2018 at 15:14 PM

setuju dok.. memang banyak penelitian mengenai terapi herbal.. termasuk untuk HIV dengan harapan semakin meminimalkan efek samping dan jg untuk kemudahan pengobatan..

akan tetapi memang belum ada yg memiliki bukti klinis cukup untuk menjadi drug of choice.. kalopun ada mgkin sifatnya masih trial..

baik, terima kasih dr. Allert..