Diare kronik pada pasien COVID-19 yang dirasakan setelah 2 minggu dinyatakan negatif - Diskusi Dokter

general_alomedika

Izin bertanya dok. Apakah infeksi covid 19 dapat menyebabkan diare atau BAB cair kronik? Gejala BAB cair 1x sehari, masih dirasakan dari 1 minggu sebelum...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Diare kronik pada pasien COVID-19 yang dirasakan setelah 2 minggu dinyatakan negatif

    Dibalas 25 Juni 2021, 08:16
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Izin bertanya dok. Apakah infeksi covid 19 dapat menyebabkan diare atau BAB cair kronik? Gejala BAB cair 1x sehari, masih dirasakan dari 1 minggu sebelum konfirmasi hingga 2 minggu setelah dinyatakan negatif.