efektivitas penggunaan tamsulosin - Diskusi Dokter

general_alomedika

bagaimana dok efektivitas tamsulosin dalam penanganan BPH? berapa lama konsumsi dan evaluasi tiap berapa lama?dan apakah obat2 ini juga efektif pada...

Diskusi Dokter

18 September 2018, 06:45

Alo dokter Jeffry!

Menurut artikel Alomedika ini, tamsulosin merupakan obat antagonis alfa 1 adrenergik yang dapat memperbaiki aliran urin dan skor IPSS sebanyak 30-40% dalam waktu 1 minggu.

Hal ini sejalan dengan hasil penelitian di (https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0302283812000152) dimana gejala LUTS berkurang secara bermakna.

Tapi kekurangannya, obat ini tidak menghambat progresifitas BPH dok.

Monitoring dilakukan setidaknya setiap 6 bulan dok. Kita assess ulang skor IPSS-nya, kemudian kalo memang skor memburuk dan butuh operasi, maka dilakukan TURP.

Kalo untuk batu ginjal, menurut studi (https://doi.org/10.1016/j.urology.2005.01.013), penggunaan tamsulosin sebagai terapi adjuvan ESWL terbukti lebih efektif dibandingkan litotripsi saja.

18 September 2018, 07:19

dr.Bedry Qintha
Sep 18, 2018 at 06:45 am

Alo dokter Jeffry!

Menurut artikel Alomedika ini, tamsulosin merupakan obat antagonis alfa 1 adrenergik yang dapat memperbaiki aliran urin dan skor IPSS sebanyak 30-40% dalam waktu 1 minggu.

Hal ini sejalan dengan hasil penelitian di (https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0302283812000152) dimana gejala LUTS berkurang secara bermakna.

Tapi kekurangannya, obat ini tidak menghambat progresifitas BPH dok.

Monitoring dilakukan setidaknya setiap 6 bulan dok. Kita assess ulang skor IPSS-nya, kemudian kalo memang skor memburuk dan butuh operasi, maka dilakukan TURP.

Kalo untuk batu ginjal, menurut studi (https://doi.org/10.1016/j.urology.2005.01.013), penggunaan tamsulosin sebagai terapi adjuvan ESWL terbukti lebih efektif dibandingkan litotripsi saja.

trimakasih banyak dokter