Peran Pemberian Edukasi Nutrisi dan Kesehatan Reproduksi pada Wanita Hamil dalam Pencegahan Stunting – Telaah Jurnal Alomedika

Oleh :
dr.Gloscindy Arma Occifa

The Effect of Nutrition and Reproductive Health Education of Pregnant Women in Indonesia using Quasi Experimental Study

Permatasari TAE, Rizqiya F, Kusumaningati W, Suryaalamsyah II, Hermiwahyoeni Z. BMC Pregnancy and Childbirth. 2021. 21(180):1-15. doi:10.1186/s12884-021-03676-x

Abstrak

Latar Belakang: Hampir sepertiga balita di Indonesia mengalami stunting. Stunting dapat dicegah secara optimal selama kehamilan sebagai fase awal dari 1000 hari pertama kehidupan anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian edukasi tentang nutrisi dan kesehatan reproduksi kepada wanita hamil di Bogor, Indonesia.

Referensi