Penanganan Mukositis Buccal akibat Radioterapi - Penyakit Mulut Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alodokter drg. Rochman, Sp.PM..Ijin bertanya... bagaimana mencegah / mengurangi komplikasi Radioterapi pada Ca Nasofaring, seringkali muncul mukositis...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Penanganan Mukositis Buccal akibat Radioterapi - Penyakit Mulut Ask The Expert

    Dibalas 19 Oktober 2021, 11:43

    Alodokter drg. Rochman, Sp.PM..

    Ijin bertanya... bagaimana mencegah / mengurangi komplikasi Radioterapi pada Ca Nasofaring, seringkali muncul mukositis buccal. 

    Dan bagaimana penanganannya jika hal tersebut sudah terjadi? Terima kasih...

19 Oktober 2021, 11:43

Alo dokter terima kasih atas pertanyaannya,

Radioterapi pada kasus Ca Nasofaring sedikit banyak menyebabkan terjadi gangguan fungsi kelenjar saliva dan perubahan pada epitel mukosa mulut.  Oral mucositis tersebut merupakan efek samping dari radioterapi. Penanganan utama dari oral mcositis pasca radiotrapi adalah dengan meberikan obat kumur yang fungsinya melembabkan mukosa mulut dan memerikan kie kepada pasien agar sering minum. Berikut jurnal yang mebahas tentang oral mucositis :

https://www.frontiersin.org/articles/10.3389/fonc.2021.642575/full