Pemberian antihistamin untuk orang dengan gangguan tidur - Diskusi Dokter

general_alomedika

Dok sering kali saya menemukan pertanyaan dari user mengeluh susah tidur. Saat saya gali sepertinya tidak memenuhi kriteria diagnosis insomnia maupun...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pemberian antihistamin untuk orang dengan gangguan tidur

    Dibalas 16 Maret 2021, 00:17

    Dok sering kali saya menemukan pertanyaan dari user mengeluh susah tidur. Saat saya gali sepertinya tidak memenuhi kriteria diagnosis insomnia maupun gangguan mental lainnya.

    Pertanyaan saya untuk case seperti ini setelah saya edukasi mengenai lifestyle dan sleep hygiene, apakah bisa dok diberikan antihistamin secara temporer. Bagaimana risk dan benefit dan adakah telaah penelitian mengenai hal ini?


    Terimakasih.