Vitamin apa saja yang dibolehkan diberikan untuk ibu hamil yang mengalami COVID-19 - Obgyn Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr. Thomas A. Malonda, Sp.OG, izin bertanya lagi dokter.Vitamin apa saja yang direkomendasikan untuk diberikan pada ibu hamil yang mengalami...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Vitamin apa saja yang dibolehkan diberikan untuk ibu hamil yang mengalami COVID-19 - Obgyn Ask the Expert

    Dibalas 03 September 2021, 09:47

    Alo dr. Thomas A. Malonda, Sp.OG, izin bertanya lagi dokter.

    Vitamin apa saja yang direkomendasikan untuk diberikan pada ibu hamil yang mengalami COVID-19?

    Terimakasih sebelumnya dokter.

03 Agustus 2021, 10:09
dr. Thomas Agustinus Malonda SpOG
dr. Thomas Agustinus Malonda SpOG
Dokter Spesialis Kandungan

Selamat pagi dokter nurul, terima kasih pertanyannya yang diperhatikan pada obat vitamin ibu hamil dgn COVID 19

 

Untuk obat ibu hamil diperlukan tanpa gejala dan gejala ringan: vitamin D 1000-5000 IU / hari, vitamin c 500 mg rtiap 12 ja, sekali selama 30 hari, dianjurkan multivitamin C,B,E, Zink ,  dan tablet tambah darah sesuai prosdur ibu hamil umumnya

 

Klo gejala sedang atau berat injeksi vitamin C tentunya lbh bermanfaat ditmbah obat vitamin di atas

Jangan lupa juga vitamin ibu hamil zat besi

 

Terima kasih dokter

 

 

 

 

03 Agustus 2021, 10:11
Sangat bermanfaat untuk informasinya dokter, terimakasih 🙏
03 September 2021, 09:47
Sangat membantu. Terima kasih juga dok.