Pasien perempuan usia 29 tahun konsul melalui online mengenai payudara kanan yang terasa gatal sejak lebih dari sebulan - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alodok,Izin konsul Perempuan 29 thn Konsul online Gatal payudara kanan sejak lebih dari sebulan. Awalnya kecil lalu membesar dan tambah parah hingga keluar...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien perempuan usia 29 tahun konsul melalui online mengenai payudara kanan yang terasa gatal sejak lebih dari sebulan

    Dibalas 28 Oktober 2020, 07:09

    Alodok,

    Izin konsul 


    Perempuan 29 thn Konsul online Gatal payudara kanan sejak lebih dari sebulan. Awalnya kecil lalu membesar dan tambah parah hingga keluar cairan bening dan mengganggu tidur. Keluhan lain disangkal. Riwayat alergi (-) Rpd (-) RPK (-) riwayat higienitas pasien mengaku cukup baik, mandi dua kali sehari dengan air bersih dan sabun antiseptik, pasien IRT jarang pakai bra dan jarang berkeringat namun sering saat melakukan aktivitas seksual - sering oral di area payudara dan setelah itu tidak dibersihkan sejak hamil. Pasien hamil 5 bulan. RW pengobatan Betametason selama sebulan, tidak membaik.