Terapi nonfarmakologis untuk pasien emfisema - Paru Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo DR. dr. Harsini, Sp.PSaya ingin bertanya dok, untuk pasien yang mengalami emfisema, apakah ada tata laksana nonfarmakologis yang perlu diberikan kepada...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Terapi nonfarmakologis untuk pasien emfisema - Paru Ask the Expert

    Dibalas 19 Agustus 2021, 10:54
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo DR. dr. Harsini, Sp.P

    Saya ingin bertanya dok, untuk pasien yang mengalami emfisema, apakah ada tata laksana nonfarmakologis yang perlu diberikan kepada pasien untuk menyertai terapi medikamentosa? Terima kasih dok.

19 Agustus 2021, 10:54
DR.dr.Harsini, SpP(K), FISR
DR.dr.Harsini, SpP(K), FISR
Dokter Spesialis Paru

untuk empisematus itu sebetulnya adalah salah satu bentuk dada kalau penyakit dgn bentuk empisema  adalah PPOK sehingga terapi pada seorang PPOK selalu

1. Diet

2. Olah raga terutama terpai pernapasan, atau renang

3. Terapi medikamentosa sesuai GOLD

4. pola hidup yang dianjurkan tidak mengangkat benda 2 berat karena bisa memicu terjadinya pneumotoraks