Penanganan emboli udara akibat infus yang kosong - Bedah Vaskular Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr. Teguh Marten, M.Kes, Sp.B, Sub.BVE., izin bertanya dokter.Bagaimana menangani kasus emboli udara yang terjadi akibat sempat kosongnya cairan infus...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Penanganan emboli udara akibat infus yang kosong - Bedah Vaskular Ask the Expert

    Dibalas 09 November 2021, 13:31

    Alo dr. Teguh Marten, M.Kes, Sp.B, Sub.BVE., izin bertanya dokter.

    Bagaimana menangani kasus emboli udara yang terjadi akibat sempat kosongnya cairan infus atau kesalahan prosedur pemasangan infus? Apa yang dapat dilakukan untuk meminimalisir risiko yang dapat muncul? Tanda bahaya apa yang perlu diperhatikan?

    Terimakasih sebelumnya dokter 🙏