Lenting-lenting dan bengkak pada ketiak - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, izin membagikan pasien berusia 7 tahun dengan lenting-lenting dan bengkak di ketiak kanan, seperti di gambar, sejak 3 hari yll. Lesi terasa gatal...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Lenting-lenting dan bengkak pada ketiak

    Dibalas 24 November 2024, 20:39
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter, izin membagikan pasien berusia 7 tahun dengan lenting-lenting dan bengkak di ketiak kanan, seperti di gambar, sejak 3 hari yll. Lesi terasa gatal dan nyeri, saat digaruk menjadi pecah lalu bengkak. Sehari sebelumnya demam. Px sebelumnya tidak ada alergi. Tidak sedang batuk pilek. Kira-kira diagnosis dan tatalaksananya bagaimana dok? Terima kasih