Lenting yang terasa nyeri di kulit belakang kepala dekat rambut - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dok, izin bertanya.. Pasien wanita G1P0A0 uk 39mgg dengan keluhan awalnya terasa nyeri dibagian belakang telinga dekat rambut. Keluhan sudah dirasakan 3...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Lenting yang terasa nyeri di kulit belakang kepala dekat rambut

    Dibalas 18 November 2022, 08:28
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dok, izin bertanya.. 

    Pasien wanita G1P0A0 uk 39mgg dengan keluhan awalnya terasa nyeri dibagian belakang telinga dekat rambut. Keluhan sudah dirasakan 3 hari ini, awalnya pasien memfoto dan tampak seperti kemerahan, 2 hari kemudian timbul lenting seperti nanah dan dirasakan semakin nyeri. 

    1 hari ini pasien merasa timbul benjolan di leher dan di telinga belakang, nyeri saat ditekan dan tidak merah. 

    Demam (-)