Apakah alkaline water bermanfaat bagi kesehatan? - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo docs! Apakah minum air dgn pH tinggi spt yg sdg trend (alkaline water) bermanfaat? Atau malah krg baik bagi kesehatan?

Diskusi Dokter

02 Januari 2019, 10:20
dr. Andre
dr. Andre
Dokter Umum

Alo dr. Theresia! Tinjauan Pustaka dari BMJ tahun 2016 menunjukkan bahwa studi mengenai air alkali ini sendiri masih sangat minim sehingga belum bisa ditentukan manfaat atau dampak buruknya. Yang pasti kita sebagai tenaga kesehatan tentunya tidak mempromosikan penggunaan air alkali ini ya selama belum ada bukti yang cukup mengenai manfaat dan keamanannya.

https://bmjopen.bmj.com/content/6/6/e010438

12 Januari 2019, 05:07
dr. Agung Prabowo , Sp.PD, M.Kes, FINASIM
dr. Agung Prabowo , Sp.PD, M.Kes, FINASIM
Dokter Spesialis Penyakit Dalam
Setuju dok, systematic review tersebut menunjukkan tidak ada evidence based manfaat alkaline water pada kasus kanker buli 
11 Januari 2019, 22:47
Dibuat 02 Januari 2019, 10:10

Alo docs! Apakah minum air dgn pH tinggi spt yg sdg trend (alkaline water) bermanfaat? Atau malah krg baik bagi kesehatan?

Belum banyak penelitian ilmiah jadinya bukan tidak bermanfaat tapi perlu ada yg meneliti dok
12 Januari 2019, 09:06
Setuju Dok,  memang masih butuh penelitian lebih lanjut 
11 Januari 2019, 22:48
02 Januari 2019, 10:32
Ya Dok,  Saya sependapat dengan dokter Andre. Kalau ada klaim yang mengatakan bahwa air alkali memiliki manfaat atau khasiat tertentu pun terkesan berlebihan,  mengingat produsen mengiming-imingi konsumen dengan berbagai hal yang memang disukai konsumen. 
Saya sendiri...suka air alkali heheheh... No offense dok...
12 Januari 2019, 08:50
Maaf dok kalo boleh tau, menurut dokter yang menggunakannya, keunggulannya apa ya dok? Atau maksudnya hal apa yang membuat dokter suka? Hehe
02 Januari 2019, 10:32
Ya Dok,  Saya sependapat dengan dokter Andre. Kalau ada klaim yang mengatakan bahwa air alkali memiliki manfaat atau khasiat tertentu pun terkesan berlebihan,  mengingat produsen mengiming-imingi konsumen dengan berbagai hal yang memang disukai konsumen. 
12 Januari 2019, 05:08
dr. Agung Prabowo , Sp.PD, M.Kes, FINASIM
dr. Agung Prabowo , Sp.PD, M.Kes, FINASIM
Dokter Spesialis Penyakit Dalam
Setuju dok, systematic review tersebut menunjukkan tidak ada evidence based manfaat alkaline water pada kasus kanker buli 
Maaf semua kanker
12 Januari 2019, 06:02
dr. Fatnan Setyo Hariwibowo SpPD
dr. Fatnan Setyo Hariwibowo SpPD
Dokter Spesialis Penyakit Dalam
Maaf semua kanker
Setuju dok,