Pasien dengan tekanan darah rendah apakah dapat melakukan kontrasepsi - Diskusi Dokter

general_alomedika

Selamat malam, TS / Dokter-dokter. Izin konsultasi, jika ada pasien dengan tekanan darah tepat di 90/60 mmHg apakah memang tidak boleh melakukan kb Dok? Atau...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien dengan tekanan darah rendah apakah dapat melakukan kontrasepsi

    Dibalas 04 September 2020, 21:52

    Selamat malam, TS / Dokter-dokter. Izin konsultasi, jika ada pasien dengan tekanan darah tepat di 90/60 mmHg apakah memang tidak boleh melakukan kb Dok? Atau jika kurang dr 90/60 mmHg yang di larang? Dan apakah semua kb di larang? Atau hanya kb hormonal saja ya Dok? Ataukah sebenarnya yang mutlak tidak boleh hanya pasien hipertensi? Terima kasih sebelumnya Dokter 🙏