bagaimana penatalaksanaan pinguecula? - Diskusi Dokter

general_alomedika

izin bertanya, apakah dengan pemberian obat tetes kortikosteroid aja cukup untuk kasi pinguecula sudah cukup? atau perlu obat tambahan lain yah?terima kasih

Diskusi Dokter

27 September 2018, 17:53
dr. Abi Noya
dr. Abi Noya
Dokter Umum

dr.Widi Nur Wicaksana
Sep 27, 2018 at 17:22 PM

izin bertanya, apakah dengan pemberian obat tetes kortikosteroid aja cukup untuk kasi pinguecula sudah cukup? atau perlu obat tambahan lain yah?
terima kasih

sore doc..


setahu saya untuk penatalaksanaan pinguecula cukup dengan pemberian tetes mata saja untuk membantu melembapkan dan membantu agar lebih nyaman..

namun bila keluhan semakin berat seperti mengganggu penglihatan atau timbul gejala iritasi berat baru pertimbangkan rujuk ke spesialis mata untuk kmungkinan perlu dilakukan tindakan.

cmiiw.

27 September 2018, 22:50

dr. Allert Noya
Sep 27, 2018 at 17:53 PM

sore doc..


setahu saya untuk penatalaksanaan pinguecula cukup dengan pemberian tetes mata saja untuk membantu melembapkan dan membantu agar lebih nyaman..

namun bila keluhan semakin berat seperti mengganggu penglihatan atau timbul gejala iritasi berat baru pertimbangkan rujuk ke spesialis mata untuk kmungkinan perlu dilakukan tindakan.

cmiiw.

terima kasih dok